Review Pelanggan untuk 1/15 One Fifteenth Coffee

✨Cafe Estetik di Alam Sutera✨

oleh Jason Andrew, 26 Februari 2022 (2 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di 1/15 One Fifteenth Coffee

Ricotta Pancake

Foto Eksterior di 1/15 One Fifteenth Coffee

Cafe Entrance

Jadi kemarin katanya ada cafe ☕️ yang baru buka di Alam Sutera🌳, and then it looks so comfy and instagrammable, many people foto foto disana 📸 but actually their coffee ☕️ sama beverage and desserts pun ternyata enak! Banyak yang recommend! 💯

So, i decided buat order several menus yang looks 👀 good. Jadi ini menu yang dipesen:

1. Churros 🍫(45k) ⭐️4,5/5
Churros nya enak banget, its big yet still crunchy outside and soft inside 💯 terus di served juga pake melted hot chocolate ♨️Jadi, makin enak!

2. Ricotta Pancake 🥞(68k) 4,7/5
Ini sebenernya harusnya waffles, tapi they have technical problems 👷‍♀️jadi semua waffle jadinya pancake 😅 tastenya sih enak banget, the ricotta cheese nya berasa banget ✌🏻

3. Ice Green Tea Latte 🍵(43k) 4,5/5
Ice green tea latte nya super good, the taste not too manis, and ada a hint of pahit dikit jadi enak banget! 👌this one is my fav sih 👍

4. Latte ☕️(36k) 4,5/5
I actually didn't drink coffee, ini my friend yang minum, but dia actually enjoyed it so much ☕️ karena mereka actually specialized in coffee jugaa ⭐️

‼️Complaint: mengenai ricotta waffle, sebenernya kita udah liat mau banget ricotta waffle super appetizing keliatannya 👀 tapi tiba tiba waiternya dateng kita dengan keadaan "udah bawa" ricotta pancake tanpa nanya ke kita beforehand, kayak mau di ganti menu atau engga, so its disappointing sih kayak look at the size of the pancake ❓its 68k untuk 2 size pancake sekecil dorayaki?

✨turns out ternyata di semua outlet 1/15 ubah ricotta waffle jadi pancake, cuma bedanya kalau yang di outlet kemang, kita d inform di awal kalau wafflenya ga ada 👌

But overall, enak cafenya! Mungkin karena baru buka jadi ada several technical problems yaa 🙌

Foto lainnya:

Foto Makanan di 1/15 One Fifteenth Coffee
Foto Interior di 1/15 One Fifteenth Coffee
Foto Interior di 1/15 One Fifteenth Coffee
Foto Makanan di 1/15 One Fifteenth Coffee
Foto Eksterior di 1/15 One Fifteenth Coffee
Foto Interior di 1/15 One Fifteenth Coffee

Menu yang dipesan: Ice Green Tea Latte, ricotta pancake, Churros, Latte, Ice Green Tea Latte & Latte

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

1/15 One Fifteenth Coffee

(Kafe)

Jl. Jalur Sutera No. 23D, Alam Sutera, Serpong, Tangerang Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.2
Suasana:4.6
Harga:3.6
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil Jason Andrew

6 Review

11 Makasih