Zushiku  [ Jepang ]
4.1 6 review

Zushiku

[ Jepang ]
4.1 6 review
Rasa
3.8
Suasana
3.7
Harga : rasa
4.5
Pelayanan
4.3
Kebersihan
4.2

ASHTA District 8, Lantai 1
Jl. Jenderal Sudirman Kav. 52 - 53, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan

Sudah Tutup - Sabtu (10:00 - 22:00) 08129965000

08129965000

Sudah Tutup Senin - Minggu (10:00 - 22:00)

Di bawah Rp. 50.000 /orang

Zushiku [ SCBD ]

  • Tipe KulinerJepang
  • Jam Buka
    Sudah Tutup
  • Stasiun MRT/LRT Terdekat Senayan - Keluar C
    duration 14 menit

  • PembayaranTunai, Debet, QRIS

Fasilitas

Bekerja di sini? Klaim untuk perbarui info
  • Picture 1703728461
    https://assets-pergikuliner.com/VJk5g5WFjC8dlDqegm0t3auEjlM=/385x290/smart/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3141666/picture-1703728461.jpg 1x, https://assets-pergikuliner.com/UKCstHk1x7CAuv87ZQEQDUDAxVw=/770x580/smart/filters:no_upscale()/https://assets-pergikuliner.com/uploads/image/picture/3141666/picture-1703728461.jpg 2x
    385290

Review dari pengunjung untuk Zushiku

Foto Profil Jacklyn  || IG: @antihungryclub

Alfa 2023

1012 Review

Level 14

Steak Ramen Dimsum Kopi Bakmi Pasta Burger Dessert Bubble Tea

4.6  

Paling Murah di Ashta

[Makanan Paling Murah di Ashta 🍙]



Zushiku -- Pas lagi main ke Ashta, gue dibuat bingung mau makan apa di sini karena mostly makanan yang ada di sini mehong2 T_T . Akhirnya, gue mutusin buat ke sini karena cuma di sini yang harganya masih mendingan. Gak heran, sih kalau ini ngantri.



Gue cobain California Maki (8k), Spicy Salmon Maki (12k), sama Ebi Fry Nigiri (14k). Untuk sekelas makanan di Ashta, termasuk murah lah.


Rasanya gimana?


1). California Maki: Rasanya lebih dominan ke sayuran.


2). Spicy Salmon Maki: Salmonnya fresh dan gak amis. Rasa dominan asam gurih dari saos mentai.


3). Ebi Fry Nigiri: Kalau yang ini rasanya agak tawar.



Sistem pemesanannya nanti dia bebas pilih baru ditentuin harga totalnya berapa.


Pelayanan ramah dan friendly.

Menu yang dipesan: California Maki, spicy salmon maki, Ebi Fry Nigiri

Tanggal kunjungan: 24 Mei 2024
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!





Foto Profil Anisa Adya @anisaadya

Alfa 2023

2565 Review

Level 20

Steak Ramen Chinese Food Dimsum Seafood BBQ Pancake Kopi Bakmi Pizza Pasta Sushi Burger Dessert Bubble Tea

4.0  

Enak2 banget!

Helppp ini enak2 banget, jujur tadinya ga ekspektasi apa-apa, ya mungkin enak tapi ga yang nagih gitu, ternyata beneran enak2 dong.

Awalnya ngira pasti akan mahal dan worth sih secara pasti yang enak kan per piece nya akan mahal tapi setelah digabung dan bayar, ini worth sih! Pertama karena ga bosenin, bisa pilih ini itu tanpa harus beli seporsi kan, kedua ya wajar misal ada yg agak mahalan karena memang topping nya fresh juga enak.

Kali ini mencoba
Salmon Maki (10,000) Gyu Maki (10,000) Dynamite roll (20ribuan) Ebi Furai (18,000) Inari Chuka Idako (18,000) total ini itu kurang lebih 75ribuan. Semua nya enak, ga ada yang failed, chuka idako nya gurih manis segar, dan dynamite roll itu ternyata adalah roll dengan udang tepung dibagian atasnya, ini pun enak! Duh nagih banget pengen coba lagi~

Tanggal kunjungan: 27 Februari 2024
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Makasih Infonya!





Foto Profil UrsAndNic

Alfa 2023

5019 Review

Level 25

Steak Ramen Chinese Food Dimsum Seafood BBQ Pancake Kopi Bakmi Pizza Pasta Sushi Burger Dessert Bubble Tea

4.0  

Inari sushinya must try banget😋❤️

Konsepnya grab and go dan freshly made everyday. Pilihan menu sushinya juga cukup banyak dengan display yang menarik. Saya beli : Inari Salmon Gratin (@28k+), Inari Salmon Salad (28k+), Aburi Salmon Truffle Cream Sushi (16k+), Salmon Mentaiko (14k+), California Maki (8k+), Wasabi Tempura Roll (12k+), Tuna Mentai (8k+), Tamagoyaki Aburi (12k+) ini yang rasanya paling biasa, saya kurang suka. Untuk wasabi dan soyunya tidak include jadi harus beli. Soyunya @1k+.

Sushi rollnya cukup besar, enak dan fresh. Paling enak yang Aburi Salmon Truffle, cukup berasa trufflenya dan salmonnya enak dan fresh. Tapi saya lebih suka Inarinya. Bentuk inarinya besar, tofu skinnya lembut, enak terasa manis dan gurih. Topping salmonnya juga fresh, saucenya ceamy... duh enak deh, asli bikin nagih. Recommended. Mereka juga punya Foie Gras Series, kapan2 mau cobain.

Harga sushinya memang mulai dari 6k+, tapi kalau belinya 9 pcs dan inarinya banyak seperti yang saya beli ini totalnya 171.6k, jadi ga murah juga ya😁 Packagingnya rapi, bagus dan menarik.

Pasti akan balik untuk beli Inari varian yang lainnya dan juga Foie Gras seriesnya.

Tanggal kunjungan: 15 Februari 2024
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!





Foto Profil @stelmaris

Alfa 2023

1825 Review

Level 18

Steak Ramen Seafood BBQ Kopi Bakmi Pizza Pasta Sushi Burger Dessert Bubble Tea

4.2  

affordably tasty! ❤️

wah, ga nyesel banget cobain ini; bisa pilih banyak opsi dgn harga yg terbilang affordable per pcs nya, trus favoritku yg isi ebi tuh banyak opsi, senangnya ❤️
aku cobain 5 varian dan takeaway sudah include sumpit, dikemas apik, rasanya pun overall enak! udang ataupun salmonnya ga amis, minusnya menurutku di tipe roll agak besar aja sih jd ga bisa sekali hap gitu makannya. bakalan mampir dan beli lagi sih, meskipun ngantri pas jam lunch tp pelayannya pun sangat ramah! ❤️

Tanggal kunjungan: 12 Januari 2024
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!





Foto Profil Tissa Kemala

Alfa 2023

2100 Review

Level 19

Steak Ramen Chinese Food Dimsum Seafood BBQ Kopi Bakmi Pizza Pasta Sushi Burger Dessert Bubble Tea

3.8  

Truffle Sushi

Ala carte sushi yg pilihan nya macem2 banget. Bahkan ada yg truffle. Harga nya affordable pilihannya unik dan beragam. Aku coba yg truffle dan salmon juga.

Oke kok rasanya dan kalau bingung jajan apa di astha ini bisa jadi pilihan.

Tanggal kunjungan: 10 Januari 2024
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Makasih Infonya!





Foto Profil lapeeer terus

93 Review

Level 3

No Badge

4.0  

Ala carte sushi with affordable price!

Gak sengaja mampir kesini karena lewat ashta, terus gak taunya ketemu restoran sushi ala carte dengan display dan pilihan yg variatif.

Langsung kita jajal range harga kisaran 10-30k / pcs dan cocok untuk ngasih hampers/kado sih🫢

Kita pesen beberapa varian kayak salmon inari, salmon belly, salmon mentai, idako, semuanya decent flavor, rasio nasi dan ikan pas semua. Ya untuk harganya dan rasanya oke lah. Silahkan dicoba guys!

Menu yang dipesan: Aburi Salmon Classic, Tuna Mentai, Inari Spicy Crunchy Salmon

Tanggal kunjungan: 28 Desember 2023
Harga per orang: < Rp. 50.000
Makasih Infonya!




Kamu juga bisa tulis pendapatmu, silakan klik di sini:

Keyword untuk mencari restoran ini:

Laporkan bahwa restoran sudah tutup atau info tidak akurat

Tanggal kunjungan
1 Jun 2024
Apa yang dipesan?