Review Pelanggan untuk Six Ounces Coffee

Restaurant and Coffee

oleh Albert Murdiono, 21 Juni 2021 (hampir 3 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.2
Foto Makanan di Six Ounces Coffee
Foto Makanan di Six Ounces Coffee

Makan siang disini dengan teman-teman, kebetulan dapat tempat duduk yang di outdoor, tapi cukup nyaman dan tidak panas. Makanannya western dan enak-enak semua. Setelah makan kita lanjut masuk ke dalam dan minum kopi dan cari pencuci mulut. Tempatnya nyaman dan cukup indah interiornya. Ada pintu menyambung ke restaurant Galangal di sebelahnya.

Foto lainnya:

Foto Interior di Six Ounces Coffee
Foto Interior di Six Ounces Coffee
Foto Makanan di Six Ounces Coffee
Foto Makanan di Six Ounces Coffee
Foto Makanan di Six Ounces Coffee
Foto Makanan di Six Ounces Coffee
Foto Makanan di Six Ounces Coffee
Foto Interior di Six Ounces Coffee
Foto Interior di Six Ounces Coffee
Foto Interior di Six Ounces Coffee
Foto Interior di Six Ounces Coffee
Foto Interior di Six Ounces Coffee
Foto Interior di Six Ounces Coffee
Foto Makanan di Six Ounces Coffee
Foto Interior di Six Ounces Coffee
Foto Makanan di Six Ounces Coffee
Foto Interior di Six Ounces Coffee
Foto Makanan di Six Ounces Coffee

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Six Ounces Coffee

(Kafe)

Jl. Panglima Polim IX No. 93, Panglima Polim, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.1
Suasana:4.3
Harga:3.5
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Albert Murdiono

Alfa 2023

1720 Review

429 Makasih