Review Pelanggan untuk Lee TauHua

Lunch

oleh Isabella Chandra, 25 Desember 2022 (1 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Lee TauHua

Mampir kesini karena lgi di kelapa gading, lokasinya ada di perumahan gt. Gak terlalu besar, parkir mobil cuman muat 3 mobil. Tpi tmptnya lucu, pewe sih.

Aku pesen bihun tiga rasa, ada b2 cincang, b2 merah dan ayam kampung. Kuahnya juarak! Bihunnya lembut, porsi bihun lebih banyak dibanding topping tapi. Untuk rasa enak, comfort food.

Selamat mencoba!

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Lee TauHua

Hublife, Lantai 1, Hub Bite Foodtown
Jl. Tanjung Duren Timur No. 2, Tanjung Duren, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.1
Suasana:3.4
Harga:3.4
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Isabella Chandra

Alfa 2023

886 Review

479 Makasih