Review Pelanggan untuk Fillmore Coffee

Ngopi Sore di Fillmore

oleh elisabethris, 11 Desember 2022 (1 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

3.4
Foto Interior di Fillmore Coffee
Foto Interior di Fillmore Coffee

Tempatnya oke banget. Ambiencenya kayak cafe ameican style. Pewe banget ngopi berjam-jam disini.
Aku pesen:
- ice pandan latte
- hot chocolate

Rasa chocolatenya enak & ga terlalu kental
Rasa ice pandan lattenya enak tp rada manis

Foto lainnya:

Foto Makanan di Fillmore Coffee
Foto Makanan di Fillmore Coffee

Menu yang dipesan: hot chocolate & ice pandan latte

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Fillmore Coffee

(Kafe)

Suites@Seven Residence
Jl. Karet Pedurenan Gang H. Sidik No. 7, Karet Kuningan, Setiabudi, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.1
Suasana:4.6
Harga:3.7
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil elisabethris

2 Review

3 Makasih