Review Pelanggan untuk Bermvda Coffee

An ideal place to see, feel, and think.

oleh Casia Devira IG: @casiady/@cas.eatss, 28 Januari 2022 (2 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.4
Foto Makanan di Bermvda Coffee
Foto Interior di Bermvda Coffee

Salah satu tempat coffeeshop yang menurut aku eye catching banget pas lagi jalan-jalan di Tribeca Central Park. Tertarik kesini karena desainnya yang keren & menarik! Seperti nuansa kayak padang gurun gitu! Warna dominan putih& krem yang bikin suasananya relax. 10/10 sih dari segi ambiencenya. Bukan sekedar desainnya yang menarik, aku disini juga sambil ngopi.

- Cafe Latte (40 k)
Latte art yang sangat cantik, tipikal kopi yang bold tapi masih creamy juga. Bisa minta gula jika tidak suka pahit.
- Iced Chocolate (42 k)
Warna tampilannya kelihatan seperti hitam bukan coklat, tapi rasanya coklat :D. Coklatnya enak, dan tidak terlalu manis. 

So far sih minuman disini enak2 ya, bisa ngopi sambil relax juga bareng teman/keluarga. Dijamin bakalan betah deh nongkrong disini, desainnya memang beneran sebagus itu.


Foto lainnya:

Foto Makanan di Bermvda Coffee

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

Bermvda Coffee

(Kafe)

Central Park, Tribeca Park, Lantai Ground
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.1
Suasana:4.3
Harga:3.5
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil Casia Devira IG: @casiady/@cas.eatss

Alfa 2022

360 Review

567 Makasih