Review Pelanggan untuk Mixue

Mango Sundae

oleh Nurhayati , 27 April 2023 (sekitar 1 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.6
Foto Makanan di Mixue

Mampir ke mixue cabang taman harapan baru. Tempatnya kecil untuk dine in terbatas, jadi aku pesan ditake away karena ramai.

Aku kesini mencoba
* Mango Sundae (16K)
Perpaduan Rasa manis dari ice cream vanilla nya dan manis asem seger mangganya selalu enak.

Menu yang dipesan: Mango Sundae

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Mixue

(Es Krim,Minuman)

Jl. Taman Harapan Baru Timur, Medan Satria, Bekasi


Rata-rata: 3.6
Rasa:4.0
Suasana:3.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.0

Reviewer:

Foto Profil Nurhayati

Alfa 2023

388 Review

498 Makasih