Review Pelanggan untuk Suis Butcher

Acceptable at its best.

oleh Lazuardi alghifari, 03 April 2023 (sekitar 1 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Suis Butcher
Foto Makanan di Suis Butcher

Untuk tempat bagus dan simple, tempat terbuka.

Untuk pelayanan bagus sigap dan baik.

Dari makanan saya pesan ribeye,tender,sirloin,sup dan ayam drumstick.

-untuk ribeye cukup enak, kematangan pas dan condoment juga enak,, kentang pas dan sayuran enak.
-tenderloin kematangan pas dan tender di daging, rasanya pas dan ok
-sirloin kematangan pas dan rasanya cukup enak.
-untuk sup cukup enak.
-ayam drumstick mengecewakan, gk enak di tepung dan kering, meh.

Overall ok aja, susah sih mau reviewnya soalnya ya ok ok aja, mediocre dan bisa disebut gk spesial, tapi masih layak dan ok.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Suis Butcher
Foto Makanan di Suis Butcher
Foto Makanan di Suis Butcher
Foto Makanan di Suis Butcher

Menu yang dipesan: ribeye, tenderloin, Sirloin, ayam drumstick, Sup

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Suis Butcher

(Barat)

Jl. Dr. Setiabudhi No. 172, Setiabudhi, Bandung


Rata-rata: 3.6
Rasa:3.6
Suasana:3.7
Harga:2.7
Pelayanan:4.0
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Lazuardi alghifari

22 Review

10 Makasih